Berikut Pemicu Kemunculan Ledakan Debu

Jakarta, isafetymagazine.com – Dust explosions (ledakan debu) adalah salah satu faktor penyebab kebakaran yang bisa terjadi di mana saja dan kapan saja. Debu ini bisa muncul akibat tiga hal yakni pertama, lapisan debu yang menyala jika ini ditumpuk di permukaan yang panas

“Kedua, awan debu di udara akan menyala yang menimbulkan api sekejap dan ketiga, awan debu di udara dapat meledak,” kata Anggota Bidang IPTEK dan Litbang, Adhi Saputra.

Hal ini disampaikan dalam webinar bertema ‘Dust Explosions’ yang digelar Masyarakat Profesi Keselamatan Kebakaran Indonesia (MPK2I) pada Sabtu (13/11/2021). (Gaby Hezyer/adm)

Exit mobile version